Berita | Inhu

Rabu 27 Juli 2016
Sekolah Dasar Swasta (SDS) 023 Astra Agro Lestaris (AAL) berhasil mendapatkan Adiwiyata tingkat Provinsi Riau. Salah satu program yang mengantar SDS ini mendapatkan penghargaan Lingkungan tersebut adalah program Polisi.


Rabu 27 Juli 2016
Tim Dokkes Polda Riau, melakukan pemeriksaan kesehatan terhadap personil Polres Inhu dan jajaran Polsek. Pemeriksaan kesehatan yang dilaksanakan di GOR Tri Batra Mapolres Inhu, Selasa.


Rabu 27 Juli 2016
Bupati Indragiri Hulu H. Yopi Arianto, SE membuka secara resmi acara Pembukaan Ajang Prestasi Remaja Tingkat Kabupaten Indragiri Hulu Rabu.


Sabtu 23 Juli 2016
Pada umumnya masyarakat selalu memberikan respon positif setiap pekerjaan proyek pembangunan infrasruktur jalan yang dirampungkan dengan hasil yang baik. Apa lagi yang menyangkut perbaikan jalan yang sehari-hari dilalui oleh masyarakat.


Kamis 21 Juli 2016
Bertempat di Aula Kantor Camat Kecamatan Pasir Penyu, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Rabu, 20 Juli 2016, Pukul 09.00 Wib dilaksanakan sosialisasi dan rapat koordinasi pembentukan tim masyarakat peduli api tingkat kecamatan Pasir penyu serta.


Senin 18 Juli 2016
Dalam Usulan Pemkab Inhu yang dituangkan dalam Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Organisasi Perangkat Daerah (OPD) ke DPRD Inhu sesuai dengan penerapan dari PP No 18 tahun 2016 tentang OPD, diusulkan sebanyak 21 dinas dan 6 badan di tambah.


Senin 18 Juli 2016
Kepolisian Resort Indragiri Hulu (Inhu) menawarkan jasa pembuatan sekat kanal kepada kelompok masyarakat, kelompok tani dan perusahaan untuk pencegahan kebakaran lahan dan hutan (karlahut) di wilayah Kabupaten.


Jumat 15 Juli 2016
DPRD Inhu menggelar rapat paripurna Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Inhu tahun 2016-2021 dan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Perangkat Daerah Kabupaten Inhu, Kamis (14/7) di Gedung DPRD.


Jumat 24 Juni 2016
Setidaknya 10 pintu perumahan karyawan milik PT Rigunas Agri Utama (RAU), dilalap sijago merah, kebakaran hebat ini terjadi, Kamis 23 Juni 2016, sekira Pukul 10.00 Wib, dan tidak menelan korban jiwa kendati kerugian ditafsir ratusan juta.


Jumat 03 Juni 2016
Dengan tema melalui kegiatan penyelenggaraan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan komponen masyarakat kita tingkatkan wawasan kebangsaan guna mewujudkan persatuan dan.


Jumat 03 Juni 2016
Atas nama upati Indragiri Hulu (Inhu) Yopi Arianto B, Miswanto Ketua DPRD Inhu berkenan membuka Mushabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-47 tingkat Kecamatan Pasir Penyu di Desa Lembah Dusun Gading Rabu, 01 Juni 2016, pukul 20:00.


Selasa 17 Mei 2016
Koramil 04 Pasir Penyu melalui jajaran Bintara Bina Desa (Babinsa) masing-masing teritorialnya, gencar melakukan sosialisasi cegah bahaya kebakaran lahan hutan (Karlahut) kepada masyarakat, terutama diwilayah hutan.


Selasa 15 Maret 2016
Kepolisian Sektor (Polsek) Kelayang, Indragiri Hulu (Inhu) menangkap Harianto (37), seorang petani di dusun Mencangkok, Desa Talang Tujuh Buah Tangga yang tertangkap tangan sengaja membakar lahan.


Selasa 15 Maret 2016
Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) kembali melaksanakan musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan tahun 2017, Sabtu (12/3/2016) kemarin, Kecamatan Batang Gansal, Batang Cenaku dan Rakit Kulim menjadi tiga.


Rabu 24 Februari 2016
Bupati Indragiri Hulu (Inhu) H Yopi Arianto akan menjadwalkan pertemuan dengan seluruh Badan Permusyawaratan Desa (BPD) se Kabupaten Inhu terkait penggunaan dana desa tahun 2016. Pertemuan ini diharapkan mampu memberikan pemahaman kepada BPD.