Berita | Kampar

Kamis 31 Maret 2022
Kembali Bupati Kampar, H. Catur Sugeng Susanti, SH,MH menerima
penghargaan karya bhakti Satpol PP dari Menteri Dalam Negeri di Aula
Kemendagri di Jakarta , Senin.

Senin 21 Maret 2022
Agar pembangunan di kabupaten lebih efektif dan efisien, DPRD Kabupaten
Kampar sepakat jika Kementerian Dalam Negeri memberikan kewenangan ke
daerah untuk mengelola sendiri.

Jumat 18 Maret 2022
Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto, SH. MH sambut kedatangan tim
Pemeriksa Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Riau ke Kabupaten
Kampar yang dilaksanakan di lantai II Ruang Rapat Bupati Kampar, Kamis.

Jumat 18 Maret 2022
Sebagai mewujudkan visi dan misi Bupati Kampar H Catur Sugeng Susanto
SH,MH dalam peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat, Pemerintah
Daerah Kabupaten Kampar mulai mendirikan Dua.

Jumat 04 Maret 2022
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Kampar
menggelar Forum Konsultasi Publik (FKP) Dalam Rangka Penyusunan Rencana
Pembangunan Daerah (RPD) Kabupaten Kampar Tahun 2023-2026, bertempat di
aula kantor Bupati Kampar, Selasa.

Jumat 04 Maret 2022
Pemerintah Kabupaten Kampar mendukung penuh langkah jemput bola yang
dilakukan KPU Kabupaten Kampar dalam memperbaharui data pemilih melalui
kegiatan pemutakhiran data pemilih berkelanjutan.

Senin 14 Februari 2022
Camat Perhentian Raja, Agus Wijana. beserta Ketua Umum PEKANIRA,
resmikan lapangan volly “ Sahabat Ono Niha ”, Desa Perhentian Raja
Kabupaten Kampar, Minggu (13.

Sabtu 12 Februari 2022
Dalam rangka penanganan penyebaran Corona Virus Disease 2019 di
Kabupaten Kampar dan menindaklanjuti Instruksi Menteri Dalam Negeri
Nomor 7 Tahun 2022 Tanggal 31 Januari 2022 tentang.

Minggu 06 Februari 2022
Masih dalam suasana Pandemi Covi-19, Kabupaten Kampar sedang
melaksanakan peringtaan Hari Jadi Kabupaten Kampar ke-72. Untuk itu,
tidak seorang pun dapat memprediksi kapan virus corona ini akan berakhir
bahkan saat ini telah muncul pula varian.

Sabtu 05 Februari 2022
Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar, mengatakan sebagian besar daerah di
Provinsi Riau dikelola oleh Pertamina dalam kegiatan hulu minyak dan
gas..

Rabu 12 Januari 2022
Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto, SH, MH melakukan Memorandum of
Understanding (MoU) atau Nota kesepahaman antara Pemerintah Daerah
Kabupaten Kampar dengan 4 (Empat) Rumah Sakit yang ada di Ibukota
Propinsi Riau Pekanbaru, Nota.

Rabu 12 Januari 2022
Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto SH MH yang diwakili Sekda Kampar,
Drs.H.Yusri, M.Si mendampingi Kapolda Riau Irjen Mohammad Iqbal,
meninjau pelaksanaan vaksinasi di Desa Batang Betindih Kecamatan Rumbio
Jaya, Selasa (11/1) yang juga.

Senin 29 November 2021
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kampar melaksanakan rapat
paripurna Penyampaian Ranperda tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja
Daerah (RAPBD) sekaligus Program Pembentukan Rancangan Peraturan Daerah
(Propemperda) tahun 2022, yang.

Jumat 12 November 2021
Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto, SH menyambut kedatangan rombongan
Kantor Staf Presiden RI dalam hal ini dipimpin oleh Deputi II Kantor
Staf Presiden RI Abetnego Tarigan bersama dengan tenaga ahli Sahat
Lumbantaja, Rizkina Aliya,.

Jumat 12 November 2021
Bupati Kampar yang di wakili kepala Dinas pendidikan dan olahraga
M.Yasir resmikan pengukuhan Pengurus Kabupaten (PENGKAB) Persatuan Bola
Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) Kabupaten Kampar masa bakti 2021 – 2025
acara tersebut di gelar di.