Berita | Pemko Gunung Sitoli

Kamis 17 Agustus 2017
Pengangkatan Plt (Pelaksana Tugas) perangkat desa, disertai pemecatan terhadap tiga orang Kadus oleh Edieli Batee (Ama Andal) selaku Kepala Desa Loloanaa Idanoi, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi, Kota Gunungsitoli, beberapa waktu lalu, tidak sah.


Jumat 11 Agustus 2017
Sebanyak 33 orang warga Srilangka yang ditemukan terdampar di wilayah perairan Kecamatan Lahewa, Kabupaten Nias Utara, akan diberangkatkan hari ini, Jumat (11/8/2017), menggunakan jalur laut, dari pelabuhan Gununungsitoli menuju pelabuhan.


Jumat 11 Agustus 2017
Disela-sela kunjungan kerjanya ke Polsek jajaran yang dimulai dari tanggal 24 Juli hingga 8 Agustus 2017 lalu, Kapolres Nias AKBP Ewin Horja H. Sinaga, SH, SIK bersama Ketua Bhayangkari Cabang Nias Ny. Indriyanti Erwin Sinaga menyempatkan diri.


Rabu 09 Agustus 2017
Pemerintah Kabupaten Nias Utara melaksanakan penandatangan MoU penanganan masalah Hukum Perdata dan Tata Usaha Negara Dengan Kajari Gunungsitoli, (7/8/2017), bertempat di Restoran.


Rabu 09 Agustus 2017
Bertempat di Grand Kartika Resto, Gunungsitoli (Gusit), pengurus organisasi RAPI (Radio Antar Penduduk Indonesia) ZZM 0225 Kota Gunungsitoli resmi dilantik oleh Pengurus RAPI (Radio Antar Penduduk Indonesia) Daerah Sumut, Senin.


Rabu 09 Agustus 2017
Pemerintah Kabupaten Nias Utara menggelar acara serah terima jabatan (sertijab) Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama antara pejabat lama dengan pejabat baru di Kabupaten Nias Utara. Acara Sertijab tersebut dipimpin Wakil Bupati (Wabup) Nias Utara.


Rabu 09 Agustus 2017
Sebanyak 90 Kepala Keluarga (KK) diwilayah Kota Gunungsitoli akan menerima bantuan dari Pemerintah Provinsi Sumut (Provsu), dalam bentuk Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni.


Senin 07 Agustus 2017
Ketua DPRD Kota Gunungsitoli (Gusit), Herman Jaya Harefa, geram dengan ulah Edieli Batee (Kades Loloanaa Idanoi), yang belum membayarkan gaji tiga orang Kepala Dusun (Kadus), dari bulan Januari hingga Juli 2017, diapun meminta kepada Walikota.


Minggu 06 Agustus 2017
Terkait kasus dugaan penghinaan yang diduga dilakukan oleh direktur PT. Sahabat Rajawali Grup (SRG) Lestarman Gulo, dua orang saksi memenuhi panggilan penyidik Polres Nias, untuk dimintai keterangan, Rabu.


Rabu 02 Agustus 2017
Sebanyak 21 Pejabat eselon II lingkup Pemerintah Kabupaten Nias Utara dilatik langsung oleh Bupati Nias Utara Marselinus Ingati Nazara, diaula Pendopo  Kabupaten Nias Utara, Jalan Gunungsitoli, Lahewa, Km 42, Lotu, Senin.


Senin 31 Juli 2017
Nama Walikota Gunungsitoli Ir. Lakhomizaro Zebua disebut-sebut dalam penundaan pembayaran gaji 3 (tiga) Kepala Dusun (Kadus) di Desa Loloanaan Idanoy. Sejauh ini belum tahu persis apakah penundaan gaji itu pesanan Walikota atau.


Senin 31 Juli 2017
Mantan Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Nyakmin Aceh yang kini sudah menjadi tersangka, terkait dugaan Mark-Up penggunaan dana pemeliharaan dan operasional di Dinas Tata Ruang dan Permukiman Kota (TRPK) Pemko Gunungsitoli (Gusit) Tahun.


Kamis 20 Juli 2017
Diduga karena mengucapkan perkataan tidak senonoh, Lestarman Gulo (35) yang juga Direktur PT. Sahabat Rajawali Grup (SRG), dilaporkan ke Polres Nias. Lapran ini sesuai dengan STPLP/225/VII/NS, oleh Faaro Harefa alias Ama Candra Harefa, Kamis.


Kamis 20 Juli 2017
Terkait pelaporan terhadap anggota DPR RI Komisi 1 Marinus Gea, atas dugaan tindak pidana penipuan, yang dilaporkan oleh Roslina Hulu di Mabes Polri beberapa waktu lalu, akhirnya dinyatakan.


Rabu 12 Juli 2017
Kasus dugaan korupsi dana pemeliharaan (Operasional) kendaraan bermotor pada Dinas Tata Ruang dan Permukiman (TRPK) Kota Gunungsitoli Tahun Anggaran 2014 terus bergelinding pasca penetapan tersangka 2 (dua) PNS berinisial JH dan NA oleh.